CodeNewbie Community 🌱

Arisca Abdullah
Arisca Abdullah

Posted on

20231105-2

Penyebab stres yang bersumber dari lingkungan sosial seseorang

  1. Physical environment: kebisingan, cahaya yang berlebihan, suhu udara yang panas, kondisi ruangan yang sempit.
  2. Sosial interaction: pernah mengalami tindakan kasar atau perlakuan agresif dari pihak lain.
  3. Organisasional: peraturan kantor, deadline.
  4. Peristiwa penting: kelahiran, kematian, kehilangan pekerjaan, perubahan status perkawinan.
  5. Kecerobohan: lupa mengerjakan sesuatu, lupa menaruh barang.

Penyebab stres yang bersumber dari diri seseorang, baik secara biologis ataupun fisiologis

  1. Gaya hidup: konsumsi alkohol, merokok, kurang tidur.
  2. Negative self-talk: pembicaraan dengan diri sendiri yang negatif, pesimis, analisis yang berlebihan.
  3. Jebakan pemikiran: terlalu banyak pikiran, memiliki harapan yang tidak realistis.
  4. Hambatan pribadi: sifat perfeksionis, workaholic.

Top comments (0)